Program Peduli

Pendidikan Bulan Mei

Sisa Hari : 0

Terkumpul

Rp 63.784.000

Target

Rp 250.000.000

Hari ini kamu bisa jadi pahlawan!

Kebayang ga sama kamu,kalau sekolah ditempatmu ga layak?
Ga kebayang pastinya ya....di daerah pelosok Indonesia masih banyak tempat sekolah yang bangunannya sudah hampir rubuh dan kursi serta meja mereka bahkan tidak ada,tapi mereka tetap semangat belajar dan datang kesekolah dengan penuh cita dan gembira.

Saatnya kamu jadi pahlawan untuk adik adik kecil yang bersemangat sekolah dengan layak. Mulai dari keperluan seragam,perlengkapan sekolah dan biaya sekolah lainnya. Kamu bisa mendukung dengan cara berdonasi ke yayasan Alnoor Walhayah

Belum ada info terbaru